MPG---Saraswanti-Group

Overview

Melihat peluang pasar pupuk organik yang masih terbuka lebar, pada tahun 2009 PT. Mitra Prasetya Gumilang mulai merintis produksi pupuk dengan bahan baku utama kotoran ayam. PT. MPG yang berlokasi di Sukodadi – Jombang, saat ini berkapasitas produksi 10.000 ton/tahun.

Produk Pupuk Organik yang diproduksi oleh PT. MPG berfungsi untuk menggemburkan dan menyuburkan tanah, meningkatkan daya simpan dan daya serap air, memperkaya hara makro & mikro, sesuai untuk semua jenis tanah dan jenis tanaman.

Selain itu Memiliki keunggulan; kadar C-organik tinggi, berbentuk granule sehingga mudah diaplikasikan, aman dan ramah lingkungan (bebas mikroba patogen), bebas dari biji-bijian gulma, kadar air rendah sehingga lebih efisien dalam pengangkutan dan penyimpanan. Pupuk Organik PT. Mitra Prasetya Gumilang  bisa diberikan pada tanaman pangan, holtikultura serta tanaman keras.

Contact

Jl. Raya Ploso-Babat Ds. Sukodadi, Kec. Kudu Kab. Jombang, Website: www.saraswanti.com, E-mail: mpg@saraswanti.com